Pendahuluan : Swamedikasi merupakan salah satu bagian dari perawatan diri. Swamedikasi diartikan dengan memilih dan menggunakan obat-obatan oleh seorang individu untuk mengobati penyakit yang diderita atau mengurangi gejala tanpa pengawasan medis. Swamedikasi biasanya dilakukan untuk mengobati gejala-gejala penyakit ringan seperti diare, pusing, maag, batuk dan lain-lain. Tujuan penelitian ini …
Pendahuluan : Hiperlipidemia merupakan salah satu faktor risiko dari penyakit kardiovaskular yang disebabkan oleh terbentuknya aterosklerosis pada pembuluh darah. Hiperlipidemia dapat terjadi karena faktor genetik serta gaya hidup yang tidak sehat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak etanol daun karamunting (Rhodomyrtus tomentosa (Ait.) Hassk.) terhadap kadar ko…
Pendahuluan : Infeksi saluran kemih (ISK) adalah infeksi mikroorganisme pada saluran kemih yang disertai adanya kolonisasi bakteri di dalam urine (bakteriuria). Antibiotik merupakan golongan obat yang paling banyak digunakan di dunia terkait dengan banyaknya infeksi bakteri. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik pasien dan pola penggunaan antibiotik pada pasien infeksi sal…
Pendahuluan : Pengetahuan adalah hasil tahu dari manusia dan sikap adalah pendapat atau penilaian orang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap pasien terhadap karakteristik pada penggunaan antibiotik dengan resep dokter di Apotek Medika Farma. Metode : Penelitian ini menggunakan rancangan metode cross sectional dengan jumlah sampel penelitian pada pasien yang…
Pendahuluan : Vaksin adalah antigen berupa mikroorganisme yang sudah mati atau masih hidup tapi dilemahkan, bagiannya yang telah diolah berupa toksin mikroorganisme yang telah diolah menjadi toksoid, protein rekombinan yang apabila diberikan kepada seseorang akan menimbulkan kekebalan yang spesifik secara aktif terhadap penyakit infeksi tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan kea…
Pendahuluan : Diare merupakan penyebab utama tingginya angka kematian pada anak di dunia karena dehidrasi dan kehilangan cairan tubuh, berdasarkan penyebabnya diare dapat dibedakan sebagai diare terkait infeksi dan non-infeksi. Penyebab diare terkait infeksi banyak ditemukan pada anak di bawah usia 5 tahun. Mikroorganisme penyebab diare tidak selalu bakteri. Diare persisten memiliki kecenderung…
Pendahuluan : Pelayanan kefarmasian di puskesmas merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan dari pelaksanaan upaya kesehatan yang berperan penting dalam memajukan mutu pelayanan kesehatan untuk masyarakat. Untuk mendukung hal tersebut, standar pelayanan kefarmasian di puskesmas telah beberapa kali mengalami perubahan dan terakhir dperbaharui dengan Permenkes No. 26 Tahun 2020 Tentang Standa…
Pendahuluan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengelolaan kefarmasian apotek dan pelayanan farmasi klinik di Kelurahan Madurejo telah mengacu pada Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Kefarmasian Apotek Tahun 2019. Metode : Metode yang digunakan pada penelitian kali ini menggunakan desain penelitian deskriptif yang bersifat cross sectional. Data diperoleh dengan cara melakukan penilaia…
Pendahuluan : Perencanaan merupakan salah satu kegiatan pertama yang dilakukan untuk menentukan suatu keberhasilan dalam proses pengelolaan obat. Perencanaan obat bertujuan untuk menghindari terjadinya ketidaksesuain obat, stok mati serta kekosoangan obat di Apotek. Penggunaan metode yang tepat juga dapat menentukan keberhasilan suatu perencanaan. Metode : Penelitian ini menggunakan metode non…
Puskesmas adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan upaya kesehatan perseorangan tingkat pertama, dengan lebih mengutamakan upaya promotif dan preventif, untuk mencapai derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya di wilayah kerjanya Puskesmas berperan dalam pembangunan berwawasan kesehatan di wilayahnya dengan tujuan untuk mewujudkan masy…