Pendahuluan: Keselamatan pasien merupakan komponen dasar dari pelayanan kesehatan yang berkualitas. Angka kejadian henti jantung di Rumah Sakit berkisar 2-6 kasus per 1.000 admisi. Di Amerika Serikat kejadian henti jantung atau In Hospital cardiac Arrest (IHCA) mencapai 200.000 kasus setiap tahunnya. EWS merupakan sebuah sistem peringatan dini yang menggunakan penanda berupa skor untuk menilai …
Pendahuluan : Menurut WHO, kasus diabetes yang paling banyak di temukan adalah DM tipe 2, yaitu sebesar 90%-95% dari kejadian diabetes dunia,. Pasien Diabetes Melitus dengan nefropati memiliki risiko kematian tiga puluh kali lebih tinggi dibandingkan dengan pasien DM tanpa nefropati. Maka dari itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kepatuhan dan kualitas hidup DM tipe 2. Tujuan: …
Latar Belakang: Penderita hipertensi membutuhkan seseorang untuk melakukan self care atau perawatan terkait penyakit hipertensi baik itu berupa dukungan moril maupun dari orang terdekatnya. Salah satunya yaitu perlunya dukungan keluarga yang dapat memengaruhi perilaku pasien hipertensi adalah mereka yang sering berinteraksi dengan penderita, yaitu keluarga penderita hipertensi itu sendiri. Duku…
Pendahuluaan : Prevalensi hiperkolesterolemia di wilayah Kalimantan Tengah mencapai 54,2% (KEMENKES RI. 2021). Salah satu pilihan obat terapi untuk penyakit dislipidemia salah satunya hiperkolesterolemia yaitu golongan obat statin (PERKI, 2013). Dilaporkan seorang pasien laki-laki berusia 53 tahun terdiagnosis rabdomiolisis terkait penggunaan statin yang digunakan secara tidak tepat (Bolotakale…
Latar belakang: Phlebitis merupakan salah satu infeksi nosokomial yang dialami oleh pasien selama dirawat di Rumah Sakit. Phlebitis dapat disebabkan karena faktor internal dan eksternal salah satunya adalah lama pemberian cairan hipertonis. Tujuan: mengidentifikasi lama pemasangan cairan infus hipertonis di Ruang Meranti RSUD Sultan Imanuddin Pangkalan Bun, mengidentifikasi angka kejadian phleb…
Pendahuluan : Kematian bayi merupakan bayi mati atau mati dini dengan usia kurang dari 28 hari setelah kelahiran. Menurut WHO sebanyak 7000 bayi baru lahir meninggal setiap harinya. Data epidemiologi menunjukkan bahwa lebih dari 50% bayi baru lahir menderita ikterik atau hiperbilirubin yang dapat dideteksi secara klinis dalam minggu pertama kehidupannya. Kejadian hiperbilirubin pada bayi baru l…
Pendahuluan : Lansia akan berangsur-angsur mengalami keterbatasan dalam kemampuan fisik dan peningkatan kerentanan terhadap penyakit kronis. Penyakit kronik dipicu oleh berbagai faktor salah satunya karena indeks massa tubuh (IMT) yang tidak normal. Dengan semakin lanjut usia mereka akan mengalami kemunduran terutama di bidang kemampuan fisik yang dapat mengakibatkan penurunan pada peranan sosi…
Latar Belakang : Hipertensi disebut the silent disease dapat menyebabkan kematian mendadak para penderitanya. Nyeri kepala merupakan gejala yang paling sering dikeluhkan pasien hipertensi, hal ini dapat terjadi karena peningkatan tekanan intra kranial pada organ otak. Terapi non farmakologis digunakan untuk melengkapi terapi farmakologi yang berikan pada pasien hipertensi dengan keluhan nyeri k…
Diabetes melitus merupakan peningkatan kadar glukosa darah karena tubuh tidak dapat menghasilkan cukup hormon insulin. Indonesia merupakan negara dengan penderita diabetes melitus terbanyak kelima setelah Cina, India, Pakistan, dan Amerika Serikat dengan jumlah penderita 19,5 juta. Penderita diabetes melitus harus mengontrol kadar glukosa darahnya dengan cara mengatur pola makan sehat dan seimb…
Latar Belakang : Remaja adalah masa peralihan dari anak-anak menuju dewasa meliputi perubahan biologis, perubahan psikologis dan perubahan sosial. Nyeri haid (dismenore) disebabkan oleh adanya ketidakseimbangan progresteron didalam darah yang mengakibatkan peningkatan prostaglandin E2 dan F2 alfa dalam jumlah tinggi, sehingga menyebabkan penyempitan pembuluh darah yang memberikan rasa nyeri. Re…