Pendahuluan : Hipertensi merupakan suatu kondisi dimana tekanan darah melebihi batas normal, yaitu tekanan darah sistolik ≥140 mmHg dan atau tekanan darah diastolik ≥90 mmHg pada pemeriksaan berulang. Hipertensi juga disebut tekanan darah tinggi yang terjadi karena gangguan pada pembuluh darah sehingga darah yang membawa suplai oksigen dan nutrisi terhambat sampai ke jaringan tubuh. Sebagai…
Latar belakang Di poliklinik Bugenvil RSUD Sultan Imanuddin Pangkalan Bun masih ditemukan adanya ketidakpatuhan pasein dalam mengkonsumsi ARV. ARV adalah obat yang dapat menekan perkembangan HIV dalam tubuh. Therapi ARV sangat diperlukan untuk membantu memulihkan imunitas sehingga dapat mengurangi kemungkinan infeksi opportunistic,meningkatkan kualitas hidup serta mengurangi kesakitan dan kemat…
URR atau Ureum Reduction Ratio merupakan indikator keberhasilan dari proses hemodialisis dalam membuang zat-zat racun dalam tubuh seperti Ureum. Ureum yang tidak terbuang dengan adekuat dapat mempengaruhi kondisi pasien, salah satunya dapat menyebabkan buruknya kualitas tidur pasien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh adekuasi URR terhadap kualitas tidur pasien gagal ginj…
Penyakit menular seksual adalah penyakit infeksi yang ditularkan melalui hubungan seksual baik secara vaginal, anal dan oral. Gonore merupakan salah satu penyakit infeksi menular seksual dapat menyebabkan sakit yang berkepanjangan, jika tidak ditangani segera dapat menyebabkan kemandulan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui adanya Pengaruh Edukasi Pencegahan Gonore dengan Media Booklet Terha…
Pendahuluan : Secara global di perkirakan 1 dari 10 populasi di dunia, teridentifikasi mengalami gagal ginjal. Ginjal akan terus mengalami penurunan fungsinya hingga mengalami kegagalan yang ditandai dengan rusaknya ginjal melebihi kurun waktu 3 bulan. Gagal ginjal kronik dapat berlangsung dalam jangka waktu yang lama sehingga mengharuskan penderita melakukan hemodialisis. Ketergantungan pada m…
Pendahuluan : Diabetes melitus tipe 2 merupakan salah satu penyakit kronis yang menyerang sebagian besar orang didunia.Penyakit diabetes melitus tipe 2 adalah penyakit yang tidak dapat disembuhkan, hanya dapat dikelola dengan cara menjaga kepatuhan diet pasien dengan 3J yaitu jumlah makaan, jenis makanan, dan jadwal makan. Diabetes Self Management Education ( DSME ) Media Flipchart dapat memban…
Latar belakang stres hospitalisasi merupakan salah satu masalah yang sering di alami anak pra sekolah ketika di rawat di Rawat di Rumah Sakit. Stres hospitalisasi dapat mempengaruhi proses perawatan dan pengobatan. Salah satu intervensi yang dapat dilakukan untuk menurunkan stres adalah dengan terapi bermain boneka tangan karena dapat memberikan efek relaksasi. Tujuan penelitian ini bertujuan u…
Pendahuluan : Terapi bekam adalah salah satu pengobatan dengan melepaskan zat beracun yang diekskresikan dari permukaan kulit melalui tabung atau gelas pengisap pada permukaan kulit dan membangun bendungan bersifat lokal. Mengeluarkan darah yang mengandung racun atau toksin dari tubuh melalui permukaan kulit (Detoksifikasi). Manfaat bekam sendiri dapat melancarkan peredaran darah dan mengganti …
Pendahuluan : Masalah yang dihadapi saat menjadi mahasiswa baru diantaranya perbedaan karakter pendidikan yang dilihat dari kurikulum, aturan kedisiplinan, hubungan sosial dengan dosen dan teman satu kampus, masalah ekonomi, pemilihan bidang studi dan jurusan, perubahan gaya belajar dari SMA ke perguruan tinggi, tugas - tugas perkuliahan, serta adanya sistem kredit semester (SKS) pada sistem pe…