Laporan Tugas Akhir
Asuhan Kebidanan Komprehensif pada Ny. R di PMB Liana Boru Sagala A.Md.Keb.,SKM.Kecamatan Arut Selatan Kabupaten Kotawaringin Barat Kalimantan Tengah
Latar Belakang: Asuhan kebidanan komprehensif dari ibu hamil sampai Keluarga Berencana (KB). Angka Kematian Ibu (AKI) pada kehamilan terbesar karena Preeklampsia jumlah (24,78%), ibu bersalin karena perdarahan jumlah (45%), bayi baru lahir karena Berat Badan Lahir Rendah jumlah (50%), ibu nifas karena infeksi masa nifas jumlah (2,2%) dan pengguna alat kontrasepsi terbanyak adalah KB suntik (55,9%). Jumlah ibu hamil di PMB Liana sebanyak 375 orang (100%), ibu bersalin 228 orang(60,8%), Kunjungan BBL dan Nifas 228 orang (100%) dan KB 2.552 orang (100%).
Tujuan: Melakukan asuhan kebidanan komprehensif pada Ny. R usia 23 tahun mulai dari kehamilan, persalinan, BBL, nifas dan KB dengan menggunakan pendekatan manajemen kebidanan tujuh langkah Varney dan SOAP.
Metode: Asuhan kebidanan komprehensif menggunakan studi kasus (case study), populasi dalam studi kasus ini adalah ibu hamil UK 28-35 minggu, skor Poedji Rochjati
Tidak tersedia versi lain